Jumat, 13 Agustus 2010

Deskripsi Sistem Informasi


Pengertian Sistem Informasi Penjualan
Sistem Informasi Penjualan adalah suatu sistem software yang membantu proses fungsional penjualan perusahaan untuk seluruh unit organisasi perusahaan dengan menerapkan tertib peraturan penjualan yang ketat pada pencatatan transaksi atas keuangan,pembayaran, sampai ke pencatatan bukti pembayaran yang dilengkapi dengan sistem pelaporan secara sistematis dan akurat. Adapun data-data yang terintegrasi dalam Sistem Informasi Penjualan ini antara lain :
*      Daftar pesanan pelanggan
*      Daftar barang penjualan
*      Daftar Rekonsilisasi Bank
*      Daftar Customer
*      Daftar Penjualan
*      Daftar Pembayaran Konsumen
*      Laporan Penjualan Mobil
Ruang Lingkup
1.   Ruang lingkup proses pada sistem informasi penjualan antara lain :
*      Proses transaksi penjualan
*      Proses pencatatan persediaan barang
*      Proses pencatatan pesanan konsumen
*      Proses pemeriksaan pengajuan kredit
*      Proses pencatatan pembayaran konsumen
*      Proses pencatatan rekening bank (rekonsiliasi Bank)
*      Proses  pengiriman barang
*      Proses Laporan Penjualan

2.    Ruang lingkup proses informasi antara lain :
1.    Barang
·         Kode Barang
·         Nama Barang
·         Harga Barang
2.    Brand Barang
·         Kode Brand Barang
·         Brand Barang
3.    Supplier
·         Kode Supplier
·         Nama Supplier
·         Nama Dealer
·         Alamat Supplier
4.    Transaksi Pembayaran
·         Kode Transaksi Pembayaran  
·         Nama Bank
·         Rekening Bank
5.    Jenis  pembayaran
·         Kode Jenis Pembayaran
·         Jenis Pembayaran
                  6.    Media Promosi
·         Blog
·         Forum
·         Situs Pribadi
·         Media Cetak
·         Media iklan televisi
Keuntungan Tangible
          Keuntungan Tangible dari Sistem Informasi Keuangan antara lain :
*      Penurunan Biaya Operasi
*      Penurunan Biaya Komputer
*      Penurunan Biaya Pegawai
*      Pengurangan Biaya Fasilitas
*      Mengurangi Biaya Pengeluaran

Keuntungan Intangible
          Keuntungan dari intangible Sistem Informasi Keuangan antara lain :
*      Kepuasan Pelanggan
*      Kepuasan Terhadap Pekerjaan
*      Citra yang lebih baik
*      Peningkatan kontribusi pegawai,
*      Pengambilan keputusan dan operasional

0 komentar:

Posting Komentar